Tuesday, January 26, 2010

nikmat terindah


   5 celcius pagi ini,di tambah semilir dinginnya angin cukup membuat tubuhku beku,berselimbutkan kain kain tebal aku termenung sambil merapatkan kedua telapak tangan sembari minup2 ujing jariku menandakan klo pagi ini dingin luar biasa.
    diluar gemuruh hujan menderu,di iringi musik Craig David yang mengalun,aku coba menggapai laptopku di samping meja yang terletak agak berjauhan dari posisiku berbaring,hawa malaspun melekat kuat dalam setiap gerakan badanku..aaaahhh dasar aku ini memang si pemalas kelas berat,aku buka laptop dengan cepatnya kupijit tombol wirelles berharap keberuntungan datang singgah dipagi ini dengan mengirimkan wirelles gratisan ala tetangnya!heheh  dan ternyata napaskupun meluas indah ah legaaaaa wirelles is connected :-D
   yipppppppppi time to ngenet full day,siap siap gunakan energy buat ngapdate blog,share artikel and view fb fb foto orang nikahan hihihihi  ngebet baget dah :-p
   sambil buka buka laptop ku temukan gambar time aku melakukan ibadah haji,beruntunglah fotonya masih tersimpan rapih di file D.Ya Allah tnpa kusadari  tak berasa dah satu tahun berlalu aku menjadi tamuMu,alhamdulillah tanggal 10 oktober 2008 aku bisa menunaikan ibadah umrah dan haji walaupun caranya berbeda hanya dengan menjadi TEMUS tapi kuasa Allah lbih kuat dari rencana manusia.indaah kurasakan.Alhamdulillah ya Allah dan berharap semoga bisa menjadi tamunya lagi.Amiiin
       ini dia bonusnya...


jabal uhud wktu rosul perang uhud


pemndangn belakngnya ga ngenakin banget ya,kaa pengungsi hihihi


Alhamdulillah bisa juga di foto deket kabah miss that ya Allah


waaaaaaaaaaah indahnya bila umat muslimin bersatu seperti ini..
inilah nikmat terindah ketika kita merapat dengan kehidupan akhirat,mengecup manisna iman merengkuh indah dalam suasana islam,lupa akan hiruk pikuk dunia menyandarkan diri akan harapan dimasa yang akan datang.ampuni dosa hamba ya Allah atas semua kelalaian ini.Subhanalloh....                                                                                                                                                                       

2 comments:

  1. Salam sahabatku Rima,

    Semoga sihat2 saja. Baru dapat baca blog kamu. Banyak sudah postnya. Nanti diperbanyakkan lagi ya!

    Kesedihan kamu tak dapat disorok setiap kali berhadapan dgn saya. Pasti ada cerita dan luahan hati yang sedih. Teringat kamu marah dan menangis lalu membaling handphone nya. Lalu, kamu menangis atas peha saya. Selang beberapa minit, kamu kembali ketawa menjadi Rima yang sebenarnya. =)

    Terima kasih atas setiap calling kamu setelah saya pulang ke Malaysia. Terlalu rindu dengan kamu. Selamat pulang kembali ke Indonesia dan ada masa kita dapat ketemu.

    Salam sayang,
    Kak Lilah.

    ReplyDelete
  2. ahlan wasahlan my sobat,rindu yang mencekam mengalahkan gejolak bathinku yang menggedu(hahah romantic).
    terimakasih banyak untuk persahabatan yang kita jalin.huhu rindunya mau jalan2,mkn donat,cerita2 curhat.
    kkangen bangeeeeeeeeeeeeeett insyallah ktemu ya bulan depan di mlysia amiin

    ReplyDelete